Sekilas Pondok Pesantren Al Kamal
Pondok Pesantren ini berdiri pada tahun 1996 M Oleh H.Moh.Sa’ad Noer,BA dan KH.Hayat Ihsan,dengan harapan keberadaan Pondok Pesantren Al-Kamal berperan dalam membina umat, menyiapkan kader-kader bangsa yang memiliki integritas wawasan dan ilmu dengan landasan iman dan taqwa.Pondok Pesantren ini didirikan diatas semua golongan NU ataupun Muhammadiyah bersatu dalam satu tujuan memajukan islam. Termasuk pondok pesantren ini memadukan dua model pesantren yaitu salafiyyah dan khalafiyyah (Moderen).
Pondok Al Kamal dalam Angka
Tahun Mengabdi
0
+
Santri
0
+
Guru
0
+
Alumni
0
+
Unit
Pendidikan
Pondok Pesantren Al Kamal memiliki unit pendidikan dari jenjang menengah pertama, menengah atas, kejuruan dan pelatihan
Berita Pendidikan | Aktivitas | Kesantrian | Pondok Al Kamal
Prestasi Santri
Mohon Do’a dan Dukungannya 2 Santri Pondok Pesantren Al Kamal Mengikuti Perlombaan Tingkat Provinsi
Mohon Do’a dan Dukungannya 2 Santri Pondok Pesantren Al Kamal Mengikuti Perlombaan Pekan Olahraga dan Seni Madrasah Diniyyah (PORSADIN) Tingkat Provinsi yang diselenggarakan di Banjarnegara
September 17, 2024
Tidak ada komentar
Prestasi Santri
10 Santri Pondok Pesantren Al Kamal berhasil memperoleh Kejuaraan Pada Ajang Pekan Olahraga Seni Madrasah Diniyyah (PORSADIN) Kab. Kebumen 2024
Selamat dan Sukses Kepada 10 Santri Pondok Pesantren Al Kamal yang telah berhasil memperoleh kejuaraan Pekan Olahraga dan Seni Madrasah Diniyyah (PORSADIN) Tingkat Kabupaten Kebumen
September 9, 2024
Tidak ada komentar
Pengajian
Pengajian Majelis Ta’lim Nururrohmah
Kepada Yth Seluruh Jamaah Pengajian Majelis Taklim Nururrohmah ( MTN) Pondok Pesantren Al-Kamal Tambaksari Kuwarasan Gombong Kebumen yang dimuliakan Allah SWT Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh Diumumkan
Juli 30, 2024
Tidak ada komentar